DAMPAK NEGATIF SLEEP CALLMungkin tak asing lagi bagi kita, khususnya kawula muda mendengar kata "sleep call". Namun masih banyak di antara kita yang masih belum paham pengertian dari kata sleep call itu sendiri. Sleep call terdiri dari 2 kata yaitu "sleep" yang memiliki arti tidur dan "Call" yang artinya panggilan. Dampak yang akan dirasakan oleh kita apabila melakukan...
PMR (Palang Merah Remaja) SMA N 1 Pati merupakan wadah bagi para siswa SMA N 1 Pati yang bergerak dalam bidang kemanusiaan, kepedulian, dan tentunya dalam bidang kesehatan.
Minggu, 30 Januari 2022
Jumat, 28 Januari 2022
MANFAAT LARI UNTUK KESEHATAN TUBUH
Posted on Januari 28, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
MANFAAT LARI UNTUK KESEHATAN TUBUHOlahraga lari merupakan olahraga yang paling umum dilakukan. Selain mudah dan tidak memerlukan banyak biaya, lari juga dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan fisik dan mental. Olahraga ini pun cocok dilakukan kapan saja, baik di pagi, sore, atau malam hari. Bila dilakukan secara rutin, ada banyak manfaat lari bagi kesehatan yang...
Rabu, 26 Januari 2022
PELANTIKAN PMR 2021
Posted on Januari 26, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments

Pelantikan PMR'21 diadakan pada tanggal 20 Januari 2022. Pelantikan diadakan sebagai bentuk proses peralihan calon PMR'21 menjadi W1. Berikut ini rangkaian acaranya :Pelantikan diawali dengan sambutan dan pesan-pesan dari PMI Kabupaten Pati.Pemasangan slayer oleh PMI Kabupaten Pati kepada kedua wakil calon PMR'21.Penyiraman air bunga kepada kedua wakil calon PMR'21 sebagai...
Minggu, 23 Januari 2022
MANDI MALAM, BOLEH ATAU TIDAK UNTUK DILAKUKAN?
Posted on Januari 23, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
MANDI MALAM, BOLEH ATAU TIDAK UNTUK DILAKUKAN?Banyak yang enggan mandi malam hari, apalagi karena percaya mitos bahwa itu bisa picu reumatik. Kalau dari sisi medis, mandi malam itu boleh atau tidak, sih?Namun faktanya, itu hanya mitos. Hingga saat ini, belum ada satu penelitian pun yang membuktikan bahwa mandi malam berkaitan dengan kemunculam reumatik.Manfaat Sehat...
Jumat, 21 Januari 2022
AKIBAT MAKAN DAGING BERLEBIH
Posted on Januari 21, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
AKIBAT MAKAN DAGING BERLEBIHIya, sih, Anda memang tidak dilarang untuk makan daging, karena mengandung beragam zat gizi penting seperti protein, vitamin B, zink, dan zat besi yang dibutuhkan oleh tubuh. Namun, Anda juga wajib berhati-hati dan membatasi porsi daging yang dikonsumsi agar tidak berlebihan."Meski sangat bermanfaat untuk tubuh, terlalu banyak makan daging...
Senin, 17 Januari 2022
MANFAAT BUAH KELENGKENG
Posted on Januari 17, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
MANFAAT BUAH KELENGKENGBuah kelengkeng adalah salah satu jenis buah yang banyak disukai oleh masyarakat Indonesia. Meskipun memiliki ukuran yang kecil, buah kelengkeng ternyata memberikan banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Buah yang bisa Anda temukan di Asia Tenggara ini memiliki rasa yang manis. Untuk mengetahui kandungan nutrisi dan manfaat dari buah kelengkeng,...
Jumat, 14 Januari 2022
HIPERHIDROSIS
Posted on Januari 14, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
HIPERHIDROSISBerbagai Penyebab Tangan BerkeringatKeringat berlebihan pada area tertentu di tubuh tanpa alasan yang jelas disebut hiperhidrosis primer. Tidak seperti orang-orang pada umumnya, seseorang yang mengalami hiperhidrosis bisa bercucuran keringat secara berlebihan meski sedang tidak kepanasan.Kondisi ini pada umumnya terjadi ketika kelenjar keringat ekrin aktif....
Minggu, 09 Januari 2022
KONSULTASI KE PSIKOLOG
Posted on Januari 09, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
KONSULTASI KE PSIKOLOGBelum banyak orang yang memanfaatkan konsultasi psikologi untuk mengatasi masalah mental, meskipun sebenarnya mereka sangat membutuhkannya. Pasalnya, ada anggapan bahwa hanya orang gila yang perlu melakukan konsultasi psikologi.Apa Manfaat Melakukan Konsultasi Psikologi?Konsultasi psikologi dapat membantu anda menyelesaikan masalah dan keluhan yang...
Jumat, 07 Januari 2022
MANFAAT SUNSCREEN
Posted on Januari 07, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
MANFAAT SUNSCREENSPF merupakan singkatan dari Sun Protection Factor, kandungan pelindung matahari yang mampu melindungi kulit kamu dari sengatan matahari. Tingkat SPF tinggi akan memblokir lebih banyak UVB, tetapi tidak menyediakan 100 persen perlindungan dari risiko kulit gosong.Di balik kemampuannya melindungi kulit dari paparan matahari, ternyata manfaat SPF sangat...
Minggu, 02 Januari 2022
KIAT AMAN MAKAN MELINJO BAGI IBU HAMIL
Posted on Januari 02, 2022 by PMR SMANSA PATI
| No comments
KIAT AMAN MAKAN MELINJO BAGI IBU HAMILKarena kandungan purinnya yang tinggi, emping melinjo tidak dianjurkan untuk dikonsumsi saat hamil. Jika Bunda benar ingin mengonsumsi melinjo saat hamil, berikut kiat amannya.1. Mengonsumsi makanan yang rendah zat purinMakanan yang tidak mengadung purin tinggi dapat membantu proses pengeluaran asam urat berlebih dalam tubuh. Makanan...
Langganan:
Postingan (Atom)